Monday, September 7, 2015

Surat Edaran Himbauan Sholat di Awal Waktu dari GM Telkomsel Jadi Trending Topic

Harga HP Daftar Harga HP Asus Zenfone Semua Series Februari 2015. Untuk versi yang paling murah Zenfone 4 dengan ukuran layar 4 inch ini juga menggunakan ... Daftar Harga Hp | Baru | Second | Terlengkap Harga Hp Baru dan Second 2015, Daftar harga Hp Second 2015, Daftar Harga Hp Terlengkap, Daftar harga hp bekas, Daftar Harga Hp Baru dan Spesifikasi, ... ‎Polytron - ‎Vivo - ‎RAM 1.5GB - ‎Iphone Daftar Harga Android Terbaru Referensi daftar harga android terbaru 2015 dilengkapi review spesifikasi ... Harga Smartfreen Andromax C3si dan Spesifikasi, Ponsel Snapdragoan Dual Core ... berita handphone terbaru 2015 diskon kartu kredit mandiri spesifikasi ponsel info harga handphone terbaru ponsel terbaru 2015 hp jual daftar hp harga ponsel daftar harga gadget 2015 harga handpone ponsel samsung samsung hp galaxy handphone hp hp hp terbaru 2015 Daftar Harga HP Samsung Android September 2015 ... Harga HP Samsung Android Terbaru 2015, Daftar Harga HP Samsung Galaxy Bekas, Harga Samsung Galaxy Murah, Harga Samsung Android, Harga HP ... ‎Harga Samsung Galaxy A8 - ‎Harga Samsung Galaxy J5 - ‎Blackberry - ‎Nokia Harga Hp Samsung Galaxy Semua Tipe September Inilah Harga Hp Samsung Galaxy Semua Tipe Terbaru. Harga Samsung Galaxy S, S2, S3, S4, S5 Dan Seri Samsung Galaxy Ace 1, Ace 2, Ace ... Harga HP Samsung Galaxy Android Terbaru 2015 Referensi Daftar Harga HP Samsung Galaxy Update Harga Baru Dan Bekas/Second Smartphone Galaxy OS Android Series Murah Terbaru 2015 Di Indonesia. ‎Daftar Harga HP Samsung ... - ‎Harga HP Samsung Galaxy Note Daftar Harga Samsung Galaxy Terbaru September Sep 1, 2015 - Berikut Update Harga Samsung Galaxy ; Galaxy E Series, Galaxy A Series , Galaxy S Series , Galaxy Note Series , Galaxy Grand Series dll, ... daftar harga hp tablet samsung

9Trendingtopic - Alhamdulillah wa syukurillah, geliat dan semangat beragama semakin terlihat di berbagai kalangan dan entitas. Kali ini, General Manager PT. Telkom untuk area Jakarta Barat yang membuat Surat Edaran bagi seluruh karyawan/ti agar melaksanakan shalat fardhu secara berjamaah dan di awal waktu.

Surat edaran itu diunggah pertama kali oleh seorang karyawan PT. Telkom, Gatot Imam Sukoco ke media sosial pada Jumat (04/09/2015) kemarin. Dalam surat yang ditandatangani oleh GM Witel Jakarta Barat, Dwi Pratomo Juniarto itu disampaikan himbauan agar seluruh karyawan menghentikan segala aktifitas operasional saat azan berkumandang kecuali yang bersifat darurat.

“Dalam rangka meningkatkan kualitas keimanan, ketaqwaan dan untuk mengimplementasikan budaya TTW (The Telkom Way) khususnya membentuk SDM Telkom yang memiliki karakter Ihsan, maka dengan ini kami menghimbau kepada seluruh karyawan dan mitra kerja Telkom Group Jakarta Barat khususnya Muslim bisa menghentikan seluruh aktifitas masing-masing ketika Adzan telah berkumandang untuk kemudian segera melaksanakan Shalat Berjamaah di Mesjid atau Mushola (kecuali dalam kondisi darurat),” bunyi Surat Edaran tersebut.

Surat yang bernomor ED. 52/UM400/WTL-2B200000/2015 itu juga meminta kepada jajaran manajemen di Telkom Jakarta Barat menjadi contoh dan role model serta mengawal pelaksanaannya.

“Untuk efektifitas pelaksanaannya diharapkan kepada Tim Manajemen untuk melaksanakan himbauan ini,” demikian ditekankan oleh Dwi Pratomo.

Surat yang bertandatangan pada tanggal 28 Agustus 2015 itu mendapat respon yang cukup positif dari beberapa netizen. Mereka memberi dukungan atas ‘keberanian’ Dwi dan mendoakan agar pelaksanaannya bisa ditiru oleh yang lain.


“Alhamdulillah……semoga Allah memberi kemudahan dan berjalan hingga akhir zaman….dan semoga telkom tetap jaya dan berkah.aamiin,” kata Ramlina Bahri mendoakan.

“Subhannalloh Alhamdulillah Allahuakbar,, mantapppp pak Tomy, Inshaa Allah TR (Telkom Regional) lain Segera menyusul,, Aamiin ya Robbal Aalaamiin,, Barakallah,,” komentar Sunhadi Kusuma.

Sebelumnya diberitakan, surat serupa juga diterbitkan oleh GM Telkom area Riau Daratan, Nugroho Setio Budi pada bulan April yang lalu. Di tempat lain mulai ada gerakan sholat shubuh berjamaah di mesjid. Di aceh misalnya, muncul komunitas Safari Subuh. Disusul kemudian beberapa Universitas seperti ITS dan IPB yang melaksanakan hal serupa di lingkungan kampus.


Bantu SHARE ya, biar semakin banyak instansi atau perusahaan yang melakukan hal serupa...





Sumber : sebarkanlah.com

Surat Edaran Himbauan Sholat di Awal Waktu dari GM Telkomsel Jadi Trending Topic Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown